Komisioning Instalasi Pengolah Air (IPA)

29 Juli 2022

Balai Teknologi Air Minum (BTAM) Direktorat Jenderal Cipta Karya (DJCK) bekerja sama dengan Balai Pengembangan Kompetensi Wilayah 3, Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mengadakan pelatihan Komisioning Instalasi Pengolahan Air Minum (IPA). Pelatihan berbasis kompetensi ini dilaksanakan dengan metode jarak jauh dan tatap muka (blended learning) dengan tempat uji kompetensi di BTAM. Pelatihan Komisioning IPA diikuti oleh 18 orang peserta yang merupakan ASN Kementerian PUPR khususnya jabatan fungsional teknik penyehatan lingkungan, dan pelaksanaan praktik di Balai Teknologi Air Minum (BTAM) pada tanggal 18 hingga 23 Juli 2022.


Balai Teknologi Air Minum

Unggul Dalam Melayani

Balai Teknologi Air Minum

Unggul Dalam Melayani

Jl. Chairil Anwar 1 No. 1, RT.004/RW.009, Margahayu, Kec. Bekasi Timur, Kota Bekasi, Jawa Barat

 btam@pu.go.id    (021)8804242

Saran Pengaduan
https://www.facebook.com/klinikairminum/https://www.instagram.com/pupr_ck_btamhttps://www.youtube.com/@pupr_ck_btam
Sitemap   |   FAQ  |  Kontak Kami
Copyright © 2021 Balai Teknologi Air Minum